Implementasi Data Mining Menggunakan Algoritma Apriori Dalam Menentukan Persediaan Barang Studi Kasus: Toko Sinar Harahap
Main Article Content
Abstract
UMKM ialah kegiatan usaha kecil ekonomi rakyat yang berskala kecil dan dilindungi dari kompetisi usaha yang tak sehat dan tak setara. Wirausaha yang bergerak dibidang pertokoan memiliki prospek yang menjanjikan, karena dapat melayanin masyarakat dengan kategori ekonomi menengah kebawah dan ke atas serta bisa mempermudah masyarakat untuk berbelanja keperluan tiap hari tanpa harus belanja ke supermarket atau swalayan. Namun persediaan barang atau bahan kebutuhan yang tidak dilakukan secara optimal dapat menyebabkan kekosongan pada barang atau bahan kebutuhan tersebut. Hal tersebut juga terjadi pada toko sinar harahap yang sering mengalami kekosongan pada persediaan beberapa barang dan kebutuhan yang di cari oleh pelanggan, ini di akibatkan dari tidak adanya kebiasaan pengontrolan persediaan pada toko. Maka penelitian ini bertujuan untuk melihat barang dan kebutuhan apa saja yang dibutuhkan oleh pelanggan toko. Penelitian ini menggunakan beberapa variabel yaitu tanggal transaksi, nama produk serta jumlah penjualan/pembelian. Maka, dari hasil penelitian menggunakan algoritma apriori tersebut akan di dapat data nama barang yang paling banyak terjual untuk di jadikan sebagai antisipasi persediaan barang agar tidak mengalami kekosongan yang dapat menyebabkan pelanggan kecewa.
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
How to Cite
References
Alkhairi, P., & Windarto, A. P. (2019). Penerapan K-Means Cluster pada Daerah Potensi Pertanian Karet Produktif di Sumatera Utara. Seminar Nasional Teknologi Komputer & Sains, 762–767.
Alwafi Ridho Subarkah. (2018). IMPLEMENTASI ALGORITMA APRIORI PADA DATA MINING UNTUK POLA PEMINJAMAN BUKU DI PERPUSTAKAAN UIN RADEN FATAH PALEMBANG. 151(2), 10–17.
Dewayanti, A. A., & `. (2018). Penerapan Data Mining Pada Data Nilai Siswa Dengan Menggunakan Algoritma Asosiation Rule Metode Apriori ( Studi Kasus Di Smp N 36 Semarang ).
Fernando, D. (2020). PENERAPAN DATA MINING REKOMENDASI BUKU MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI. 7(1), 50–56.
Ristianingrum, S. (2017). IMPLEMENTASI DATA MINING MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI. 2(2), 31–39.
Riyanto, T. (2015). Akuntabilitas Finansial Dalam Pengelolaan Alokasi Dana Desa (Add) Di Kantor Desa Perangat Selatan Kecamatan Marangkayu Kabupaten Kutai Kartanegara. EJournal Administrasi Negara, 3(1), 119–130.
Rosmini, R., Fadlil, A., & Sunardi, S. (2018). Implementasi Metode K-Means Dalam Pemetaan Kelompok Mahasiswa Melalui Data Aktivitas Kuliah. It Journal Research and Development, 3(1), 22–31. https://doi.org/10.25299/itjrd.2018.vol3(1).1773
SARI, R. (2018). IMPLEMENTASI ALGORITMA APRIORI PADA DATA MINING UNTUK POLA PEMINJAMAN BUKU DI PERPUSTAKAAN UIN RADEN FATAH PALEMBANG. Journal of Physical Therapy Science, 9(1), 1–11. http://dx.doi.org/10.1016/j.neuropsychologia.2015.07.010%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.visres.2014.07.001%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.humov.2018.08.006%0Ahttp://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/24582474%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.gaitpost.2018.12.007%0Ahttps:
Sholik, M., & Salam, A. (2018). Implementasi Algoritma Apriori untuk Mencari Asosiasi Barang yang Dijual di E-commerce OrderMas. Techno.COM, 17(2), 158–170.
Sihombing, E. S., Honggowibowo, A. S., & Nugraheny, D. (2012). Implementasi Data Mining Menggunakan Metode Apriori Pada Transaksi Penjualan Barang (Studi Kasus Di Chorus Minimarket). Compiler, 1(1), 17–30. https://doi.org/10.28989/compiler.v1i1.2